Resep meracik BIr Pletok Khas Betawi yang fenomenal



Bir Pletok merupakan salah satu minuman khas betawi yang terbuat dari campuran beberapa rempah yaitu jahe, gula merah, dan serai. Cara membuat bir pletok ini sangat mudah sekali, mengingat bahan-bahan yang diperlukan juga sangat sederhana. Nah bagaimana sih resep bir pletok khas betawi yang kaya akan khasiat ini, silahkan anda simak bahan-bahan yang diperlukan dan bagaimana cara membuat bir pletok ini.
Bahan-bahan yang dibutuhkan  :
  • 1.500 ml air
  • 150 gram jahe, dibakar, dimemarkan
  • 50 gram gula merah, disisir
  • 2 batang serai, dimemarkan
  • 5 lembar daun jeruk, dibuang tulang daunnya
  • 4 cm kayumanis
  • 5 butir cengkeh
  • 150 gram gula pasir
  • 1/4 sendok teh garam
Cara membuat nya :
  1. Pertama anda rebus terlebih dahulu jahe, gula merah, serai, daun jeruk, kayumanis, cengkeh, kayu secang, dan daun pandan di atas api kecil hingga mendidih dan harum, kemudian anda saring.
  2. Kemudian tambahkan gula pasir, garam dan buah pala, anda aduk merata. Masak sampai larut dan harum, 
  3. Angkat kemudian hidangkan 


     Sumber : menuresepmasakan.com

Komentar

Entri Populer

KHUSUS WANITA...!! INI LAH CARA JITU MENGHENTIKAN MENSTRUASI DALAM 1 HARI

INILAH KHASIAT DARI DAUN PEPAYA UNTUK MENGHILANGKAN JERAWAT

Efek yang terjadi jika kita meberikan SUSU KENTAL MANIS kepada anak